Deskripsi
Buku ajar yang berjudul Akuntansi Pajak Berbasis PSAK dan Regulasi Terbaru disusun untuk masyarakat umum agar lebih memahami bagaimana akuntansi pajak diterapkan sesuai standar PSAK dan peraturan t...
Selengkapnya Deskripsi
Buku ajar yang berjudul Akuntansi Pajak Berbasis PSAK dan Regulasi Terbaru disusun untuk masyarakat umum agar lebih memahami bagaimana akuntansi pajak diterapkan sesuai standar PSAK dan peraturan terbaru di Indonesia. Dengan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami, buku ini menjelaskan konsep dasar pajak, pencatatan transaksi, perhitungan kewajiban pajak, serta kepatuhan terhadap regulasi yang berlaku.
Buku ini ditujukan untuk disebarluaskan kepada masyarakat luas, agar masyarakat dapat memahami prinsip akuntansi pajak, meningkatkan literasi pajak, dan mengelola kewajiban pajak secara cerdas dan sesuai aturan. Pembaca akan diajak mengenal cara pengelolaan pajak yang benar, peran akuntansi dalam memenuhi kewajiban pajak, dan bagaimana memahami perubahan regulasi agar pengelolaan pajak lebih efisien dan tepat.
Penerbit
PT. Bukuloka Literasi Bangsa
Penerbit Terverifikasi
Detail
Belum ada ulasan terkait...